Tentang Kami

Perkumpulan Ekonomi Indonesia-Jerman (EKONID) bertindak sebagai antarmuka yang strategis antara perekonomian Jerman dan Indonesia. Kami mewakili kepentingan bisnis bilateral antara perusahaan Jerman dan Indonesia, organisasi dan institusi. Bisnis inti kami adalah untuk mendukung anggota kami dari kedua negara tersebut dalam mengeksplorasi peluang investasi dan menciptakan hubungan bisnis. Kami adalah titik temu, pusat informasi, dan kontak utama bagi perusahaan yang memiliki ketertarikan untuk melakukan bisnis di atau dengan Indonesia.

EKONID menawarkan berbagai macam layanan yang dibawahi oleh DEinternational – dari informasi umum mengenai pasar hingga layanan yang dirancang khusus untuk masing-masing perusahaan agar sukses dalam memasuki pasar Indonesia, antara lain pencarian mitra bisnis, dukungan dalam masalah hukum dan partisipasi dalam pameran dagang.

Selain memiliki kantor utama di Jakarta, EKONID juga memiliki kantor perwakilan di Surabaya yaitu Wisma Jerman, kerja sama antara Goethe-Institut dan EKONID, yang didukung oleh Kedutaan Besar Jerman di Jakarta. Wisma Jerman menawarkan kursus Bahasa, acara dan layanan dari portofolio layanan EKONID.

Visi dan Misi

Visi dan Misi

Dengan 140 lokasi di 92 negara, Kamar Dagang Jerman di Luar Negeri (AHKs) memberi nasihat, berkonsultasi, dan mewakili perusahaan Jerman yang ingin mengembangkan atau memperluas kegiatan bisnis mereka di seluruh dunia.

Lebih Lanjut

© Designed by ijeab / Freepik
Sejarah

Sejarah

1924: Cikal Bakal Terbentuknya EKONID Kamar Dagang Jerman untuk Luar Negeri (AHK) pertama didirikan di Batavia dan sempat ditutup selama Perang Dunia ke-II.

Lebih Lanjut

© EKONID
Dewan Direksi

Dewan Direksi

Dewan Direksi bertanggung jawab untuk mengawasi kegiatan EKONID dan memberikan bantuan serta memastikan bahwa perkumpulan memenuhi tugas dan tujuannya.

Lebih Lanjut

Team Kami

Team Kami

Hubungi tim kami untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai servis yang kami tawarkan.

Lebih Lanjut

© Designed by jcomp / Freepik
Wisma Jerman

Büro Surabaya

Di Jawa Timur, EKONID diwakili oleh Wisma Jerman yang bertempat di Surabaya, kota terbesar kedua di Indonesia.  

Lebih Lanjut

© @Wisma Surabaya